Artikel

Perbaikan Jalan Desa, di Kp. Cigentur Batukarut

23 November 2018 10:41:01  Administrator  1.882 Kali Dibaca  Berita Lokal

Pelaksanaan kegiatan perbaikan jalan cigentur Desa Batukarut, dimana jalan tersebut merupakan akses jalan utama untuk masuk ke salah satu desa di kac arjasari, yaitu Desa Mangunjaya.

Jika melihat kondisi jalan yang memang sudah masuk dalam kategori rusak berat, tentunya menjadi salah satu kabar baik bagi warga masyarakat Batukarut, khususnya di rw 09 dan 10 kp. Cigentur, selaku pengguna utama akses jalan tersebut, dan juga bagi warga masyarakat Desa Mangunjaya.

Pelaksanaan kegiatan perbaikan jalan tersebut, didanai oleh Pemerintah Kabupaten Bandung melalui Bina Marga, dan akan dilaksanakan dengan sistem hotmix.

Pihak Bina Marga sendiri sudah melaksanakan koordinasi dengan Pemerintah Desa Batukarut perihal pelaksanaan perbaikan hotmix jalan Cigentur tersebut, dan rencananya akan dilaksanakan dalam minggu minggu ini, melihat Surat Pelaksanaan Kegiatan perbaikan sudah diterima.

Jalan Cigentur Batukarut tersebut, memang termasuk ke dalam jalan Kabupaten, hingga sudah menjadi kewenangan pemerintah Kabupaten Bandung, untuk melaksanakan kegiatan tersebut secepatnya, mengingat kondisi jalan yang rusak berat sudah cukup lama, dan selalu menjadi prioritas utama dalam usulan musrenbang di kecamatan dalam 2 tahun terakhir ini.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Desa

 Menu Kategori

 Statistik

 Aparatur Desa

 Komentar

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Alamat : Jl. Arjasari No. 106 Batukarut Arjasari
Desa : Batukarut
Kecamatan : Arjasari
Kabupaten : Bandung
Kodepos : 40379
Telepon : 02285930543
Email : [email protected]

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:113
    Kemarin:327
    Total Pengunjung:129.962
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:108.162.216.131
    Browser:Mozilla 5.0

 Arsip Artikel

01 April 2020 | 1.811 Kali
Penyemprotan Disinfektan COVID-19
22 Agustus 2019 | 2.074 Kali
PEMBUKAAN BATHURIFEST (BATUKARUT HUT RI FESTIFAL)
06 Desember 2018 | 1.707 Kali
DEKLARASI PENYEBARAN ANTI BERITA HOAK
15 November 2023 | 724 Kali
Pelatihan Linmas Desa
13 Oktober 2023 | 2.052 Kali
Pemberitahuan Penutupan Jalan
05 Mei 2019 | 1.689 Kali
PELANTIKAN RW 09, 10, 11, 13, 14
13 Desember 2018 | 1.654 Kali
RAPAT PERSIAPAN PENYUSUNAN APBDES 2019