Artikel
PEMILIHAN PENGURUS BUMDES PERIODE 2019-2024 DAN PENYERAHAN INSENTIF RT-RW DAN KELMBAGAAN DESA
Batukarut, Kamis, 10 Oktober 2019 bertempat diaula Desa Batukarut dilaksanakan pemilihan pengurus Bumdes Desa Batukarut "MUGI SUKSES", musyawarah yang dihadiri oleh seluruh stack holder yang ada di Desa Batukarut, dimulai dari kelmbagaan Desa RW, BPD, LPM, perangkat Ds serta Tokoh Masyarakat Desa Batukarut, berlangsung dengan lanca. Setelah diadakan musyawarah dimana sebelumnya dilaksanakan penyaringan dan penjaringan maka muncul Calon Pengurus BUMDES sebanyak 6 orang. sesuai dengan harapan dan hasil kesepakatan musyawarah maka pemilihan pengurus BUMDES dilaksanakan dengan mekanisme melalui Voting dmana seluruh peserta musyawarah masing masing mempunyai hak pilih. dan setelah diakan voting muncul sebagai Susunan Pengurus BUMDES MUGI SUKSES Desa Batukarut untuk periode 2019-2024, sebagai berikut :
1. Ketua :Drs. TATANG RUSMANA
2. Sekretaris : TATANG JUHANA
3. Bendahara : WAWAN KURNIAWAN

_3.jpg)
Adapun setelah diadakan pemilihan Pengurus BUMDES acara dilanjutkan dengan penyerahan Insentif dan operasional kelembagaan Desa RT RW dan LPMD yang dibiayai dari Alokasi dana Perimbangan Tahap II untuk Bulan Juli, Agustus dan September 2019. sesuai dengan dokumen pengajuan Alokasi Dana Perimbangan Desa Thp II. acara Penyeraha dilaksanakan secara simbolis bagi Ketua RW dan LPM dengan diwakili oleh perwakilan Ketua RW dan Ketua LPM, yang kemudian dibagikan secara berurutan kemasing masing RW dan RT.
_1.jpg)
_4.jpg)


Gerak Jalan Sehat Desa Batukarut Tahun 2024
Peringatan Hari Kemerdekaan yang ke 79 Republik Indonesia
Peringatan Hari Kemerdekaan yang ke 79 Republik Indonesia
Peringatan Hari Kemerdekaan yang ke 79 Republik Indonesia
Senam Jumat Sehat Desa Batukarut
Rembuk Bedas Desa Batukarut
Sosialisasi Undang undang Desa untuk Lembaga Desa Batukarut
PELATIHAN RT DAN RW DESA BATUKARUT
Situs Bumi Alit Kabuyutan (Muludan)
PEMILIHAN PENGURUS BUMDES PERIODE 2019-2024 DAN PENYERAHAN INSENTIF RT-RW DAN KELMBAGAAN DESA
KEGIATAN PEMBANGUNAN TAHUN ANGGARAN 2018 DESA BATUKARUT KECAMATAN ARJASARI KAB BANDUNG
RENOVASI RUANG PELAYANAN PATEN DESA BATUKARUT
ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA BATUKARUT TAHUN ANGGARAN 2019
Kegiatan PHBN Desa Batukarut
BIMBINGAN TEKNIS APLIKASI SISKEUDES SE KECAMATAN ARJASARI TAHUN 2018
KAMPANYE TERBUKA CALON KEPALA DESA BATUKARUT
Perbaikan Jalan Desa, di Kp. Cigentur Batukarut
PENGAMANAN WILAYAH PEMILIHAN DESA BATUKARUT